Rabu, 31 Oktober 2012

Mulai Mencoba Armitage

saya mulai mencoba software Armitage, sepertinya ini model GUI dari msfconsole. sebenarnya perintah yg dijalankannya sepertinya sama dengan msfconsole.

Mencoba MSFCLI

pagi ini sedang mencoba mengenal msfcli di Backtrack 5 R3

Selasa, 30 Oktober 2012

Mudahnya Membuka Halaman PHP Menggunakan VirtualBox

ketika saya mempelajari tutorial di halaman website ini:

https://community.rapid7.com/docs/DOC-1875

ada sesuatu yg menarik di bagian bawah halaman ini. yaitu ketika OS Metasploitable & OS Backtrack sudah saling terkoneksi di Virtualbox, maka kita bisa membuka halaman website info PHP di jaringan lokal melalui browser Firefox di Backtrack. dengan alamat:

http://192.168.56.101/phpinfo.php

IP diatas merupakan IP virtual mesin nya Metasploitable.

Berpindah dari Mode GUI ke Mode Teks

untuk berpindah dari mode GUI ke mode teks di Linux Backtrack 5 R3, tekan:

ALT + CTRL + F1

untuk kembali ke mode GUI, ketikan tulisan berikut ini di Terminal:

startx

kemudian tekan tombol ENTER

E-Book Metasploit: The Penetration's Tester Guide

untuk mereka yang ingin mengetahui soal software Metasploit, yang terinstal di Linux Backtrack, bisa download e-book nya disini:

http://files.indowebster.com/metasploit_1.html

E-Book Python and Tkinter Programming

untuk mereka yg ingin membaca buku tentang pemrograman GUI yg memanfaatkan Tkinter di Python, bisa mendownload ebook nya di sini:

http://files.indowebster.com/pythonandtkinterprogramming.html

Mulai Mencoba Metasploit di Backtrack 5 R3

saya mulai mencoba menggunakan software Metasploit yg terinstal di Backtrack 5 R3 untuk melakukan scanning terhadap OS Metasploitable. saya menjalankannya di mode Teks.

menjalankannya dengan melihat tutorial disini:

http://cyberarms.wordpress.com/2012/08/06/metasploitable-2-0-tutorial-part-2-scanning-for-network-services-with-metasploit/

Senin, 29 Oktober 2012

Sasaran Serang Linux Backtrack

kalau OS yg cocok untuk dijadikan sasaran serangan adalah Metasploitable . OS ini merupakan duplikasi dari Ubuntu 8.04 yg telah diberikan berbagai kelemahan di bidang keamanan komputer. sehingga lebih mudah diserang.

Mulai Belajar Linux

baru aja bikin nih blog. baru menginstal Linux Backtrack. mulai belajar dari mode teks. mulai belajar menggunakan Vim. mulai menulis script Bash & Python.