banyak teman-teman pengguna Linux yg kesulitan kalau mencari pembahasan dalam bahasa Indonesia mengenai perintah-perintah di Linux, script yg dibuat di Linux, pemrograman di linux, atau masalah jaringan komputer di linux.
katanya kebanyakan dari tulisan-tulisan di internet yg tersedia dalam bahasa Indonesia adalah mengambil contoh dari sistem operasi Windows. yah demi meningkatkan pendidikan tentang Linux yang masih minim di Indonesia. gue mau share soal-soal yg dalam mengenai Linux. terutama soal tulis menulis kode-kode komputer di Linux.
sambil belajar nulis. walaupun tulisan gue masih jelek. yah semangat berbagi & berusaha.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar